Lagi Serunya Casting Ikan Gabus Besar ||Eps 89

Share:



Diepisode mancing 89 Kali ini Terpaksa STOP Mancing Padahal Lagi Serunya Casting Ikan Gabus Besar, padahal baru saja saya mendapatkan strike ikan gabus yang lumayan sambarannya. Tenyata saking asik dan seru sendiri sampai-sampai saya tidak waspada akan kondisi alam dan lingkungan sekitar sehingga terpaksa saya harus pulang lebih awal.
kiranya teman-teman castinger dapat memetik hikmah dari pengalaman saya ini enjoy this video, MANCING LAGI...GOKIL!
;